Harga Advan Vandroid S5 Dan Spesifikasi Update 2022

Harga Advan Vandroid S5 - Sebagai phablet yang sudah mengusung beberapa fitur yang lengkap, S5 ini juga memiliki harga yang cukup terjangkau. Selain itu, phablet ini juga sering dicari oleh para pengguna gadget karena beberapa alasan, yakni muah dan juga berkualitas. Nah bila anda mencari ponsel dengan harga dibawah 1 jutaan, mungkin phablet ini menjadi salah satu alternatif yang sangat bagus.

Harga Advan Vandroid S5 Terbaru

HARGA BARUHARGA BEKAS
Rp -Rp 300.000

Harga Advan Vandroid S5 tersebut adalah harga yang tiap bulannya kami update. Nah penasan dengan spesifikasi Advan Vandroid S5 ini, lihat detailnya pada tabel dibawah ini.


Spesifikasi Advan Vandroid S5

GENERALNetworkGSM & 3G WCDMA GSM/GPRS/EDGE/ 850/900/1800/1900MHz WCDMA 900/2100MHz
BODYDimensions / Weight-
DISPLAYTypeCapacitive Screen, multi touch
Size5.3" WVGA HD, 480×800 pixel
SOUNDAlert typesVibrate, rintone MP3, polifonik
Jack3.5mm earphone jack
LoudspeakerYes
MEMORY
Externalslot MicroSD card up to 32GB (SDHC)
InternalRAM 512MB, ROM 4GB
DATAGPRSYes
EDGEYes
3G3G/HSDPA
WLANWiFi 802.11 b/g/n
BluetoothBluetooth 2.1 + EDR
InfraredNo
USB/PortNo
CAMERAPrimary8 MP, lampu flash
SecondaryVGA
Video RecordYes
FEATURESOSAndroid 4.03 Ice Cream Sandwich
CPUARM Cortex A9-1Ghz
BrowserHTML
MessagingSMS, MMS, email, chatting,push mail
GPSYes, A-GPS
Other FeaturesG-Sensor Control, Stereo FM Radio free of charges
BATTERYBattery TypeLithium Ion 3.7V 2500mAh 9.25Wh
Stand-by-
Talk Time-
OTHERSMultiple SIMYes, dual SIM GSM (dual standby)
MP3 PlayerPlayer MP3
Video PlayerPlayer video
Audio RecordYes
TVNo

Review Advan Vandroid S5

Desain

Advan Vandroid S5 ini dibekali dengan layar super luas, dengan ukuran 5.3 inci dengan fitur teknologi IPS dan teknologi V color engine sehingga membuat tampilan gambar begitu jelas.

Konektivitas

Jika anda ingin berselancar di dunia maya, anda tak perlu khawatir dengan koneksinya yang lemot.  Advan Vandroid S5 ini sudah dibekali dengan jaringan data GPRS, EDGE, 3G dan HSDPA. Dengan jaringan yang lengkap serta tersedianya jaringan 3G akan membuat anda merasa nyaman dengan koneksi internet yang cepat.

Kamera 8 MP

Dengan berbekal kamera belakang yang besar, Anda bisa mengabadikan momen-momen anda dengan kualitas gambar yang jernih. Hanya saja dengan harga yang cukup terjangkau ini, untuk kamera depannya hanya dibekali dengan kamera dengan kualitas yang masih VGA.

Media Penyimpanan

Masalah memori, memang tidak terlalu besar. Anda jangan berharap media penyimpanan dengan kapasitas yang besar karena ponsel ini termasuk ponsel dengan harga yang murah. Dengan memori internal 4 GB, serta RAM 512 GB, saya kira itu sudah sepadan dengan harga yang dibandrolkan pada ponsel ini. Selain itu Anda juga bisa menambahkan memori MicroSD yang berkapasitas maksimal 32 GB.

Performa

Kinerja dari ponsel Advan Vandroid S5 ini bisa dibilang cukup tangguh. Phablet Advan ini sudah berjalan dengan sistem operasi Android 4.03 Ice Cream Sandwich. Walaupun bukan tergolong OS terbaru, namun sudah menunjang aktivitas yang anda lakukan. Selain itu prosesor ARM Cortex A9-1Ghz serta RAm 512 GB siap menyokong setiap kinerja yang dihasilkan. Selain itu fitur Anti Lag 3D Games akan membuat Anda nyaman ketika bermain games.

Nah itu tadi ulasan mengenai Harga Advan Vandroid S5, semoga bisa bermanfaat bagi pembaca semua. Nah jadilah pembaca yang baik dengan meninggalkan jejak berupa komentar, like ataupun yang lainnya.

Harga Advan Vandroid S5 Dan Spesifikasi Update 2022 | Anto | 5